Halo adik-adik selamat pagi, kali ini kita bakal bahas soal Manakah berita yang mengandung informasi di bidang pendidikan?
Simak soal detailnya pada gambar dibawah ini ya teman-teman:
Berita yang mengandung informasi di bidang pendidikan adalah kutipan-kutipan berita yang terdapat istilah-istilah teknis pendidikan.
Pembahasan
Berita yang mengandung informasi di bidang pendidikan adalah nomor 1, 2, 4 dan 5.
Kata kunci dari soal ini adalah kata ‘informasi’. Informasi yang tertulis diperoleh dengan mengaitkan dengan bidang yang tersirat di dalamnya.
1. Peralatan praktikum sekolah itu ada yang mencuri tadi malam (mengandung informasi di bidang pendidikan)
Alasan:
Artikel “Peralatan praktikum sekolah itu ada yang mencuri tadi malam” mengandung informasi di bidang pendidikan karena peralatan praktikum sekolah merupakan sarana prasarana yang mendukung pendidikan.
2. Penyelenggaraan lomba menulis cerpen oleh dinas kabupaten pada awal bulan depan. (mengandung informasi di bidang pendidikan)
Alasan:
Lomba menulis cerpen juga mengandung informasi di bidang pendidikan karena menulis cerpen berhubungan dengan pelajaran bahasa Indonesia yang diajarkan di sekolah.
3. Bapak kepala sekolah kami baru saja menghadiri undangan pernikahan keluarganya di balai kelurahan. (tidak mengandung informasi di bidang pendidikan)
Alasan:
Artikel ini tidak mengandung informasi di bidang pendidikan karena bapak kepala sekolah adalah sebutan untuk sseseorang yang bekerja sebagai kepala sekolah dan menghadiri undangan yang tidak berhubungan dengan dunia pendidikan.
4. Bahan bangunan untuk pendirian sekolah itu berasal dari kabupaten lain. (mengandung informasi di bidang pendidikan)
Alasan:
Artikel ini mengandung informasi di bidang pendidikan karena bahan bangunan untuk pendirian sekolah merupakan sarana prasarana yang mendukung pendidikan.
5. Seminar bahaya narkoba sering diselenggarakan di sekolah-sekolah akhir-akhir ini. (mengandung informasi di bidang pendidikan)
Alasan:
Seminar bahaya narkoba juga merupakan salah satu program yang dilakukan oleh sekolah yang mendukung pendidikan.
Detil soal dan jawaban
- Kelas: VIII
- Mapel: Bahasa Indonesia
- Bab: Berita Seputar Indonesia (bab 1)
- Kata kunci: berita mengandung informasi pendidikan
Semoga jawaban diatas dapat membantu kalian menyelesaikan tugas di sekolah. Terimakasih.
Profil Penulis
- Seorang lulusan dari fakultas pendidikan, kini menjadi soerang pendidik dan suka menulis dan mengumpulkan berbagai macam soal dan kunci jawabanya.
Update Terbaru
- 2023.03.23Kunci JawabanOrang Yang Menggunakan Blog Atau Pengguna Blog Disebut?
- 2023.03.23Kunci JawabanArus Faktor Produksi Dan Pendapatan Di Atas, Angka 1 Menunjukkan?
- 2023.03.23Kunci JawabanInduk Organisasi Atletik Tingkat Dunia Adalah?
- 2023.03.23Kunci JawabanSalah Satu Peran Organisme Tanah Adalah Mengatur Kegemburan Tanah. Nina Melakukan Pengamatan Pada Beberapa Jenis Tanah Dan Mendapatkan Hasil Seperti Pada Tabel. Menurut Pendapatmu Lokasi Tanah Yang Terdapat Organisme Tanah Adalah